|
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul
Kampus Emas UEU - Jakarta Barat
|
Phone |
: |
021-5674223, ext 282 |
Fax |
: |
|
E-mail |
: |
[email protected] |
Website |
: |
http://library.esaunggul.ac.id
|
Support (Customer Service) :
|
[email protected] |
|
|
Welcome..guys!
|
Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
|
LIVE SUPPORT
Astrid Chrisafi
|
! ATTENTION !
To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently
Still Confuse?
Please read our User Guide
|
|
UEU » Master Theses » Magister Hukum Posted by [email protected] at 21/02/2019 14:34:53 • 1499 Views
LEGAL STANDING ATAS KEPEMILIKAN UANG ELEKTRONIK (E-MONEY) DAN PENGELOLAAN DANA FLOAT PADA PERUSAHAAN PENERBIT DIKAITKAN DENGAN PERLINDUNGAN KONSUMENCreated by :
FREDDY SOEJANDY ( 20160402014 )
Subject: | KONSUMEN DANA PENERBIT | Alt. Subject : | CONSUMERS FUNDS PUBLISHERS | Keyword: | uang elektronik dana float perlindungan konsumen |
Description:
Uang elektronik (e-money) semakin meningkat penggunaannya sebagai alat
pembayaran di Indonesia sejak mulai diberlakukannya di 2009 karena unsur
kepraktisan dalam penggunaannya. Nilai elektronik yang tersimpan dalam kartu
dapat digunakan untuk pembayaran maupun transaksi lainnya, namun bukan
merupakan simpanan sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Perbankan,
sehingga tidak dijamin oleh Lembaga Penjamin Simpanan. Penelitian ini dilakukan
untuk mengetahui bagaimanakah legal / standing atas kepemilikan e-money dalam
bertransaksi sesuai dengan peraturan perundang-undangan di bidang perlindungan
konsumen, serta bagaimanakah perlindungan hukum konsumen terhadap saldo
dana e-money yang mengendap pada penerbit kartu e-money tersebut. Penelitian ini
merupakan penelitian hukum normatif. Permasalahan yang diteliti dalam penelitian
ini adalah peraturan-peraturan yang berkaitan dengan pengaturan e-money.
Penelitian ini merupakan penelitian preskriptif karena penelitian ditujukan untuk
mendapatkan saran-saran mengenai peraturan yang ada saat ini untuk memberikan
perlindungan kepada pemegang kartu e-money lebih baik. Penelitian ini juga
merupakan penelitian multi disipliner karena penelitian dilakukan dari sudut ilmu
pengetahuan hukum dan ilmu ekonomi, khususnya ilmu keuangan dan akuntansi,
untuk dapat memahami transaksi e-money dan peraturan yang berlaku saat ini
dengan lebih komprehensif. Legal Standing atas kepemilikan kartu e-money
didasarkan atas persetujuan/penandatanganan perjanjian bentuk baku yang
dikeluarkan oleh penerbit, di mana perjanjian tersebut didasarkan pada Peraturan
Bank Indonesia Nomor 11/12/PBI/2009 tentang Uang Elektronik (Electronic
Money) dan perubahan-perubahannya di tahun 2014 dan 2016. Menurut Undang-
Undang Perlindungan Konusmen No. 8 Tahun 1999, perjanjian baku tersebut
dilarang untuk memuat klausula-klausula yang tidak adil, dan harus dituliskan
dengan sederhana, jelas dan terang sehingga dapat dibaca dan dimengerti dengan
baik oleh konsumen. Dana float harus ditempatkan pada aset yang aman dan likuid.
penerbit menggunakan dana float hanya untuk memenuhi kewajiban kepada
pemegang kartu dengan tepat waktu. Dalam aturan tersebut tidak diatur status dana
mengendap pada penerbit dan tidak diklaim jika kartu pemegang hilang atau rusak.
Untuk itu, PBI yang ada saat ini perlu mengatur status mengendap dalam
dana float tersebut dan mengharuskan penerbit untuk memberikan peringatan yang
lebih jelas dan tegas kepada pemegang kartu.
Date Create | : | 21/02/2019 | Type | : | Text | Format | : | PDF | Language | : | Indonesian | Identifier | : | UEU-Master-20160402014 | Collection ID | : | 20160402014 |
Source : Master Theses of Law
Relation Collection: Fakultas Hukum
Coverage : Civitas Akademika Universitas Esa Unggul
Rights : @perpustakaan Universitas Esa Unggul 2019
Publication URL : https://digilib.esaunggul.ac.id/legal-standing-atas-kepemilikan-uang-elektronik-emoney-dan-pengelolaan-dana-float-pada-perusahaan-penerbit-dikaitkan-dengan-perlindungan-konsumen-12417.html
[ Free Download - Free for All ]
- UEU-Master-12417-COVER.Image.Marked.pdf - 146 KB
- UEU-Master-12417-LEMBAR PENGESAHAN.Image.Marked.pdf - 288 KB
- UEU-Master-12417-SURAT PERNYATAAN.Image.Marked.pdf - 330 KB
- UEU-Master-12417-KATA PENGANTAR.Image.Marked.pdf - 132 KB
- UEU-Master-12417-ABSTRAK.Image.Marked.pdf - 131 KB
- UEU-Master-12417-ABSTRACT.Image.Marked.pdf - 130 KB
- UEU-Master-12417-DAFTAR ISI.Image.Marked.pdf - 134 KB
- UEU-Master-12417-DAFTAR TABEL.Image.Marked.pdf - 128 KB
- UEU-Master-12417-DAFTAR LAMPIRAN.Image.Marked.pdf - 127 KB
- UEU-Master-12417-DAFTAR PUSTAKA.Image.Marked.pdf - 251 KB
- UEU-Master-12417-LAMPIRAN 1.Image.Marked.pdf - 309 KB
- UEU-Master-12417-LAMPIRAN 2.Image.Marked.pdf - 399 KB
- UEU-Master-12417-BAB 1.Image.Marked.pdf - 526 KB
[ FullText Content - Please, register first ]
1. UEU-Master-12417-BAB2.Image.Marked.pdf - 627 KB 2. UEU-Master-12417-BAB3.Image.Marked.pdf - 367 KB 3. UEU-Master-12417-BAB4.Image.Marked.pdf - 471 KB 4. UEU-Master-12417-BAB5.Image.Marked.pdf - 135 KB
10 Similar Document...
No similar subject found !
10 Related Document...
|
POLLINGBagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?
Visitors Today : 1
Total Visitor : 1970017
Hits Today : 27619
Total Hits : 154820618
Visitors Online: 1
Calculated since 16 May 2012
You are connected from 172.17.121.29 using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])
|